Sahur memegang peranan penting bagi kamu yang menjalani ibadah puasa di bulan Ramadan. Oleh karena itu, menu makanan sahur yang dipilih haruslah sehat dan bernutrisi, agar tubuh tetap fit dan bersemangat hingga waktu berbuka. Berikut tips menu sehat saat sahur…
Bagi sebagian pemilik kulit kering bukan berarti kulit kamu tidak butuh perawatan ekstra lho. Kulit kering sangat mudah terkelupas dan jika terkena sinar matahari maka akan mudah terkena iritasi, bahkan kulit kalian akan lebih mudah keriput. Nah, untuk mengatasi iritasi…
Kebanyakan orang selalu menganggap komedo sebagai masalah kulit yang dapat mengganggu penampilan. Tidak sedikit orang yang rela mengeluarkan uang lebih hanya untuk menghilangkan komedo. Tau nggak sih Kleive, komedo merupakan hasil dari kumpulan minyak, debu dan kotoran yang menumpuk di…
Tahukah kamu bahwa penggunaan clay mask sudah tren dari berabad-abad lalu lho, Kleive? Yup, tidak heran ya, popularitas clay mask tetap meningkat hingga saat ini. Tidak ketinggalan, Klei & Clay juga mempunyai 3 jenis clay mask yang bisa kalian coba,…
Masih dalam vibes Women’s March 27 April kemarin, kali ini Klei & Clay akan membahas lagi tema feminist namun pada sisi entrepreneur-nya. Pembahasan kali ini Kleive ditemani oleh Divanda Gitadesiani S.sn yang merupakan Founder dari Klei & Clay. Yuk! Baca…
Sudah menjadi kewajiban perempuan untuk menggunakan skincare. Banyak berbagai macam produk yang mempunyai klaim yang sangat menarik disekitaran kita. Tapi jarang sekali kita melihat ingredients yang terdapat pada sebuah produk tersebut. Khusus ibu hamil, ternyata ada beberapa kandungan yang harus…
Tahukah kamu bahwa aromaterapi sudah ada sejak 6000 tahun yang lalu sebagai salah satu jenis pengobatan alternatif? Yup, aromaterapi terkenal untuk memengaruhi suasana hati dan kesehatan seseorang secara alami. Terbuat dari hasil ekstrak tanaman secara cold pressed yang dikenal sebagai…
Pada saat berpuasa, kulit rentan mengalami dehidrasi karena kurangnya asupan air dan cuaca panas yang identik dengan bulan ramadhan. Pada kondisi seperti itu, kulit wajah, bibir dan tubuh biasanya sangat mudah kering. Untuk itu diperlukan perawatan yang tepat pada saat…
Kenali Penyebabnya, Mungin Kebiasaan Sehari-harimu Adalah Penyebab Kulitmu Berjerawat!
Kulitmu berjerawat, Kleive? Sebenarnya banyak yang bisa menyebabkan kulit berjerawat, salah satunya adalah kebiasaanmu sehari-hari. Yuk kenali beberapa kebiasaanmu yang mungkin adalah penyebab jerawat yang membandel: Produk rambutmu terkena wajah Yap! Jangan-jangan hair oil kamu atau hairspray-mu kena kulit wajah…
Salah Satu Feminis Indonesia – Tanggal 21 April kemarin kita sudah merayakan Hari Kartini, hari yang identik dengan feminisme dan pemberdayaan perempuan. Bertahun-tahun yang lalu, Ibu kita Kartini telah memperjuangkan hak-haknya untuk terus belajar dan bahkan membagikan ilmunya kepada perempuan lain…